Wattpad - Apa itu Wattpad, Daftar, Masuk dan Hapus Akun

Wattpad - Wattpad adalah komunitas bagi pembaca dan penulis di mana orang dapat menemukan cerita buatan pengguna baru, yang mencakup berbagai genre. Modelnya tidak hanya bekerja untuk penulis amatir, tapi juga mahir.


Bagi Anda yang masih asing dengan Wattpad, jangan khawatir!. pada ulasan kali ini kami membahas tentang bagaimana cara daftar, masuk hingga menghapus akun di Wattpad.


Mendaftar Wattpad di Hp Android.


Kamu dapat mendaftar/ membuat akun Wattpad di HP Android Smartphone menggunakan akun email / Google+ atau Facebook. Tapi sebelumnya Anda harus download aplikasinya terlebih dahulu, lalu klik Daftar.


Agar memudahkan, berikut ini bagaimana cara mendaftar/ membuat Google+ dan Facebook untuk Wattpad.


1. Facebook (FB)

Untuk membuat akun baru menggunakan Facebook;





2. Dengan email

  • Masukkan email dan buat username dan password untuk mendaftar akun.
  • Ketuk Daftar akun.
  • Lakukan langkah selanjutnya dengan mengikuti petunjuk yang ada untuk proses pendaftaran akun baru dengan gratis.

3. Di Google+


Untuk membuat akun baru Wattpad dengan menggunakan akun Google ini hanya tersedia untuk pengguna hp Android.
  • Di HP kamu, pilih tombol di Google.
  • Pilih akun email mana dan atau tambahkan akun yang mau kamu buat akunnya.
  • Setelah itu tinggal ikuti petunjuk yang ada untuk bikin akunnya.

Membuat Akun Baru Wattpad di Web


Untuk membuat akun yang baru agar bisa langsung masuk ke Wattpad. Langkah pertama yaitu mengnjungi halaman wab wattpad.com agar dapat membuat akun pakai Facebook atau dengan email juga password kamu.


Wattpad - Apa itu Wattpad, Daftar, Masuk dan Hapus Akun


1. Pakai Facebook


Untuk membuat akun yang baru menggunakan Facebook
  • Pastikan kamu telah mendaftar Facebook dan login ke akun Facebook.
  • Pilih tombol lanjutkan.
  • Ikuti petunjuk yang diberikan untuk membuat akun.


2. Dengan email


Buat bikin account wattpad pakai email, kamu hanya butuh memasukkan email dan buat username dan password untuk membuat dan memulai akun.
  • Pilih tombol Mulai Membaca.
  • kemudian ikuti semua petunjuk yang ada untuk membuat akun gratis tersebut.


Delete Akun Wattpad


Untuk menghapus/ delete akun untuk wattpad bisa dilakukan kapan saja jika kamu menginginkannya. Tapi sebelum dapat men-delete wattpad account pastikan terlebih dahulu beberapa hal ini:
  • Menghapus akun wattpad HANYA dapat dilakukan dengan mengunjungi halaman wattpad di web, karena belum bisa dihapus pakai aplikasi di hp.
  • Pastikan bahka kamu juga dapat masuk ke akun agar dapat menghapusnya.

Apabila sudah mengetahui ketentuan diatas, kini saatnya kamu menghapus/ delete akun di wattpad dengan mengikuti langkah-langkah:
  • Masuk ke akun.
  • Klik nama pengguna Anda yang terdapat di pojok kanan atas.
  • Pilih Pengaturan.
  • Arahkan ke bagian bawah halaman pada tampilan.
  • Klik Tutup akun yang terdapat di sisi kanan.
  • Silahkan Isi informasi ini wajib diisi untuk melengkapi proses penutupan akun.
  • Centang kotak bertuliskan 'Ya, saya yakin. Tolong tutup akun saya '
  • Masukkan kata sandi
  • Klik Close Account.



Kesimpulan tentang Wattpad, Daftar, Masuk atau Hapus Akun.


Apapun itu, media yang kamu gunakan untuk mendaftar maupun masuk ke akun Wattpad, pastikan bahwa Anda menggunakannya dengan bijak. Akun wattpad bisa didaftaran lewat HP Android Smartphone secara gratis, bahkan mendaftar/ membuatnya dapat dengan email / Google+ juga Facebook.


Sayagnya untuk saat ini agar bisa menghapus akun wattpad belum bisa lewat hp Android, iOS maupun Windowsphone. Karena penghapusan cuma dapat dilakukan dengan mengunjungi halaman web dari Wattpad.

Smoga bermanfaat!!




1 comment for "Wattpad - Apa itu Wattpad, Daftar, Masuk dan Hapus Akun"

  1. Kak kok pnya saya ada tulisan TIDAK DAPAT MEMUAT SAMBUNGAN AMAN YAA ituu knp yaa minta tolong dibantu.

    ReplyDelete